Satbrimob Polda Banten Gelar Apel Siaga Bencana SCC (SAR)

    Satbrimob Polda Banten Gelar Apel Siaga Bencana SCC (SAR)

    SERANG-Satuan Brimob Polda Banten menggelar apel siaga Search And Rescue (SAR) dan peralatan dalam rangka kesiapsiagaan menanggulangi terjadinya bencana alam di wilayah hukum Polda Banten.Pada Sabtu (02/12)

    Apel Gelar Pasukan tersebut adalah untuk menindaklanjuti petunjuk dan arahan Dankor Brimob Polri terkait apel kesiapsiagaan jajaran Korps Brimob Polri sebagai salah satu bentuk kesiapan Brimob menghadapi segala bentuk gangguan kamtibmas.

    Apel ini dipimpin Wakil Komandan Satuan Brimob Polda Banten Akbp Hadi Saepul Rahman., S.I.K., M.H di lapangan M.Jasin Mako Brimob Banten, di Serang,  

    Kombes Pol Dede Rojudin., S.I.K., M.H Melalalui Wakil Komandan Satuan Brimob Polda Banten AKBP Hadi Saepul Rahman mengatakan apel tersebut dalam rangka kesiapsiagaan bencana di wilayah hukum Polda Banten.

    "Apel pengecekan personel dan kendaraan ini dalam rangka meningkatkan kesiapsiagaan personel Brimob Banten guna menghadapi kemungkinan terjadinya bencana alam di Banten dan mendukung progam zona integritas. Sehingga ketika dalam keadaan darurat kita siap bergerak dengan peralatan dan kendaraan dinas yang kita miliki, " kata Hadi Sepul rahman

    Selain itu, kata dia, kegiatan ini bertujuan untuk pengecekan pasukan, menyiagakan pasukan, serta penyampaian informasi dari pimpinan kepada anggota lanjut Hadi.

    brimob banten
    Ayu Amalia

    Ayu Amalia

    Artikel Sebelumnya

    Ciptakan Kamtibmas Kondusif dan Antisipasi...

    Artikel Berikutnya

    Pemkot Serang Optimis Capai Target Pembangunan 

    Berita terkait

    Rekomendasi

    Nagari TV, TVnya Nagari!
    Mengenal Lebih Dekat Koperasi
    Hendri Kampai: Indonesia Hanya Butuh Pemimpin Jujur yang Berani
    Polsek Pondok Gede Hadir di Peringatan Maulid Nabi, Jaga Kondusivitas Jelang Pilkada 2024 di Pondok Gede
    Polsek Pondok Gede Hadir di Peringatan Maulid Nabi, Jaga Kondusivitas Jelang Pilkada 2024 di Pondok Gede
    Upacara Peresmian TIK dan TLK, Dansat Brimob Banten Jadi Perwakilan Penyematan Penggantian Tanda Bet
    Masifkan Patroli KRYD, Personel Brimob Banten Berikan Rasa Aman Untuk Masyarakat di wilayah Hukum Polresta Serang Kota
    Penyerahan Pataka Polda Banten Warnai Upacara Welcome dan Farewell Parade Kapolda Banten
    Lantunan Hadroh Tim Marawis Lapas Cilegon Bawa Suasana Khidmat Maulid Nabi di Kanwil Kemenkumham Banten
    HMI Cabang Serang Gelar Unras Kritisi Dampak Buruk Politik Dinasti pada Peringatan HUT ke-498 Kabupaten Serang
    Lantunan Hadroh Tim Marawis Lapas Cilegon Bawa Suasana Khidmat Maulid Nabi di Kanwil Kemenkumham Banten
    HMI Cabang Serang Gelar Unras Kritisi Dampak Buruk Politik Dinasti pada Peringatan HUT ke-498 Kabupaten Serang
    Presiden RI Apresiasi Capaian Predikat WTP Pemerintah Pusat dan Daerah, Menteri AHY: Jadi Fondasi bagi Kemajuan Pembangunan
    Upacara Penutupan Pembinaan Tradisi Bintara dan Tamtama Remaja Satbrimob Polda Banten Tahun 2024
    Raih Juara 2 di PON XXI Aceh - Sumut, Atlet Cabor Arung Jeram PON XXI Aceh - Sumut Harumkan Brimob Banten
    Presiden RI Apresiasi Capaian Predikat WTP Pemerintah Pusat dan Daerah, Menteri AHY: Jadi Fondasi bagi Kemajuan Pembangunan
    Dansat Brimob Polda Banten Ikuti Gladi Upacara Sertijab Kapolda
    Sambut HUT Korps Brimob Polri ke-79, Satbrimob Polda Banten Gelar Lomba Citraka Tangkas
    JHC Ciptakan Tenaga Profesional di Bidang Perhotelan dan Kapal Pesiar
    Masifkan Patroli KRYD, Personel Brimob Banten Berikan Rasa Aman Untuk Masyarakat di wilayah Hukum Polresta Serang Kota

    Ikuti Kami